Evaluasi Perdebatan James Dunn dan Simon Gathercole di Seputar Isu New Perspective

  • Chandra Gunawan

Abstract

New Perspective sebagai pandangan baru yang mengkritik teologi gereja reformasi telah menjadi demikian kuat. Seyoon Kim mengomentari New Perspective demikian: “Since Reformation, I think no school of thought, not even the Bultmannian School, has exerted a greater influence upon Pauline scholarship than the school of the New Perspective.”

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2009-06-01
How to Cite
Gunawan, C. (2009). Evaluasi Perdebatan James Dunn dan Simon Gathercole di Seputar Isu New Perspective. Jurnal Amanat Agung, 5(1), 13-49. Retrieved from http://178.128.61.104/index.php/JAA/article/view/13